AGENDA KEGIATAN
DEWAN PERWAKILAN DAERAH REPUBLIK INDONESIA
04 Juni 2025 oleh Humas DPD RI
Kantor DPD RI di lbu Kota Provinsi Banten melaksanakan kegiatan pendampingan terhadap Anggota DPD RI Perwakilan Provinsi Banten, Hj. Ade Yuliasih, S.H., M.Kn., dalam rangka menghadiri undangan Pelantikan Pengurus Wilayah Dewan Masjid Indonesia (PW DMI) Provinsi Banten Masa Bakti 2025-2030.
Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, 4 Juni 2025, pukul 09.00 WIB sampai dengan selesai, bertempat di Pendopo Gubernur Banten, Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B) Kecamatan Curug, Kota Serang.